Senin, 20 November 2017

Apoteker Ikut Atasi Masalah Resistensi Antimikroba

Antibiotik adalah obat yang digunakan untuk mencegah dan mengobati infeksi bakteri. Persoalannya, sampai saat ini masih ada kesalahan pemahaman dan kekeliruan terhadap penggunaan antibiotik. Secara umum, […]
Jumat, 10 Juni 2016

Mari Bersama Atasi Resistensi Antimikroba (AMR)

Resistensi antimikroba (AMR) telah muncul sebagai salah satu tantangan kesehatan terbesar di berbagai bagian dunia. Persoalan resistensi antimikroba mulai menjadi isu kesehatan masyarakat yang semakin menyita […]
Rabu, 20 April 2016

Pasien Cerdas, Bijak Gunakan Antibiotik

Antibiotika adalah obat untuk mencegah dan mengobati infeksi yang disebabkan oleh bakteri. Sebagai salah satu jenis obat umum, antibiotika banyak beredar di masyarakat. Hanya saja, masih […]
Senin, 23 November 2015

Peringatan Pekan Peduli Antibiotik Sedunia

Guna menghindari menghindari melemahnya manfaat antibiotik dan meluasnya resistensi atau kekebalan terhadap antimikroba termasuk antibiotik, Badan Kesehatan Dunia (WHO) tahun ini mencanangkan Pekan Peduli Antibiotik Sedunia […]
Kamis, 6 Agustus 2015

Penggunaan Antibiotik Bijak dan Rasional Kurangi Beban Penyakit Infeksi

Persoalan antibiotika tidak hanya terjadi di Indonesia tapi juga secara global yang menjadi satu persoalan yang cukup pelik dan harus segera diatasi bersama sama. Penggunaan antibiotika […]
Jumat, 3 Oktober 2014

Gunakan Antibiotika dengan Rasional

Mudahnya masyarakat mengonsumsi antibiotika serta dokter meresepkan obat ini menjadi perhatian Menkes dr. Nafsiah Mboi, Sp.A, MPH. Dengan tegas Menkes mengatakan agar jangan sembarangan minum antibiotika. […]
Selasa, 4 Maret 2014

Pedoman Umum Penggunaan Antibiotik

Pengaturan Pedoman Umum Penggunaan Antibiotik bertujuan untuk memberikan acuan bagi tenaga kesehatan menggunakan antibiotik dalam pemberian pelayanan kesehatan, fasilitas pelayanan kesehatan dalam penggunaan antibiotik, serta pemerintah […]